Cara Pembayaran Tagihan Akulaku

Bayar Tagihan Akulaku via ATM

Metode yang bisa kalian terapkan ini adalah metode yang paling sering digunakan oleh kebanyakan orang dalam membayar tagihan di aplikasi Akulaku. Berikut akan kami sampaikan pada Anda cara-cara pembayaran tagihan Akulaku di berbagai ATM.

  1. Silahkan masukkan kartu ATM Mandiri Anda ke dalam mesin serta masukkan kode PIN.
  2. Lalu, pilih menu Bayar/Beli.
  3. Silahkan pilih menu Lainnya selama dua kali.
  4. Setelah itu, silahkan pilih Multi Payment.
  5. Silahkan masukkan kode perusahaan dari Akulaku, lalu klik Benar.
  6. Masukkan pula nomor virtual account dari Akulaku.
  7. Masukkan nominal dari tagihan pembayaran Anda.
  8. Jika sudah, jangan lupa untuk selalu cek kembali semua informasi yang sudah Anda masukkan. Lalu pilih Ya.
  9. Silahkan tunggu beberapa saat sampai proses transaksi selesai.
  10. Jika sudah, silahkan ambil struk dan simpan bukti pembayaran tersebut.

ATM BRI

  1. Silahkan masukkan kartu ATM BRI Anda.
  2. Setelah itu, silahkan pilih Bahasa Indonesia.
  3. Masukkan PIN ATM Anda untuk masuk ke akun Anda.
  4. Setelah masuk, silahkan klik Menu Lainnya.
  5. Pilih Pembayaran/Pembelian.
  6. Pilih Pembayaran/Pembelian Lain > Briva.
  7. Silahkan masukkan kode Virtual Account dari Akulaku, kemudian klik Benar.
  8. Silahkan mengkonfirmasi pembayaran, jangan lupa untuk selalu cek kembali semua info yang sudah Anda masukkan > Ya.
  9. Tunggu sampai proses transaksi selesai.
  10. Jika sudah, silahkan ambil struk dan simpan bukti pembayaran.

ATM BNI

  1. Silahkan masukkan kartu ATM BNI Anda, lalu masukkan PIN Anda juga.
  2. Silahkan pilih Menu Lain.
  3. Lalu pilih Transfer.
  4. Selanjutnya, silahkan menu Virtual Account Billing.
  5. Masukkan nomor Virtual Account, lalu pilih Tekan Jika Benar.
  6. Tunggu hingga proses transaksi selesai.

ATM BCA

  1. Masukkan kartu ATM BCA serta PIN Anda.
  2. Silahkan pilih Menu Lain.
  3. Lalu silahkan pilih menu Transfer.
  4. Setelah itu, silahkan pilih menu Virtual Account Billing.
  5. Masukkan nomor virtual account, lalu silahkan pilih Tekan Jika Benar.
  6. Setelah itu akan muncul tampilan untuk mengkonfirmasi pembayaran di layar ATM BRI, jangan lupa untuk selalu cek kembali semua info yang Anda masukkan, setelah itu Tekan Jika Benar.
  7. Silahkan tunggu sampai proses transaksi selesai.

Bayar Tagihan Akulaku via Mobile Banking